Penting Nih! Alat Masak Dapur Apartemen Yang Harus Dimiliki

Dapur kecil bisa menjadi tantangan bagi orang yang suka memasak. 

Jangan khawatir, yang Anda butuhkan hanyalah peralatan masak dasar yang memiliki banyak fungsi. 

Dengan cara ini, Anda menghemat ruang dan uang. 

Baca Juga : Mengenal Water Heater Tankless Teknologi Pemanas Air Terbaru 

Jika Anda tinggal di apartemen dengan dapur terbatas, 

nah ini sangat penting kami jayamandiriteknik.com akan berikan berikut 7 peralatan masak yang wajib dimiliki di dapur apartemen anda silahkan simak di bawah ini 

7 Peralatan Masak Di Dapur Apartemen Yang Harus Anda Miliki

Mengapa harus ada peralatan masak di apartemen anda nah kan di apartemen mungkn hanya tersedia dapur saja tidak dengan peralatannya 

maka dari itu kami ulas simak di bawah ini peralatan masak di dapur apartemen yang sangat penting dan wajib banget anda miliki

1. Pisau Untuk Memotong Bumbu Dan Daging

Alat Masak Dapur Apartemen

Belilah satu set pisau dalam berbagai ukuran dan bentuk. 

Masing-masing pisau memiliki fungsi yang berbeda-beda, mulai dari mengupas buah, mengiris bumbu, mengiris daging, hingga membelah buah berukuran besar seperti melon dan semangka. 

Baca Juga : Cara Mengusir Lalat Dengan Bumbu Dapur Dijamin Ampuh!

Tidak memerlukan banyak ruang dan Anda dapat menyimpannya di sudut dapur apartemen anda atau menaruhnya di laci agar mudah diakses.

2. Talenan Kayu Untuk Memotong Dan Menyajikan Makanan

Alat Masak Dapur Apartemen

Tidak ada peralatan masak canggih yang dapat menggantikan fungsi talenan.

Namun talenan kini hadir dalam berbagai desain yang menarik, antara lain talenan plastik sangat tipis yang dapat dipasang di rak atau lemari. 

Untuk tugas ganda, sebaiknya Anda berinvestasi pada talenan kayu kokoh yang juga dapat digunakan untuk menampung makanan, seperti steak, sandwich, dan tempura.

3. Kompor Listrik Menghemat Ruang Dapur

Alat Masak Dapur Apartemen

Jika Anda membeli kompor gas, Anda perlu mempertimbangkan ruang untuk botol gas. 

Sekalipun Anda memilih tabung gas yang relatif kecil dengan berat 3kg, Anda tetap perlu menyiapkan tempat untuk meletakkannya.

 Kalau lebih praktis lebih baik beli kompor listrik. 

Baca Juga : Rekomendasi Desain Dapur Apartemen Paling Keren Terbaru

Tidak memerlukan banyak ruang dan dapat mengakomodasi hobi memasak Anda.

terlebih lagi hemat dan mudah dari biaya dan perawatannya

jika kompor listrik anda mengalami masalah kami Jaya Mandiri Teknik siap datang ke apartemen anda dan memberikan solusi perbaikan dan perawatan terhadap kompor listrik anda

4. Wajan Anti Lengket, Digunakan Untuk Menggoreng Dan Menumis

Wajan ini tidak cekung seperti penggorengan dan dapat digunakan untuk berbagai aktivitas memasak. 

Misalnya membuat pancake atau serabi, menggoreng tanpa atau dengan banyak minyak, memanaskan kembali makanan, dan menumis.

Agar wajan anti lengket Anda tidak cepat rusak karena tergores, pilihlah sutil dari bahan kayu sebagai pelengkap wajan tersebut

Anda bisa menggantungkan wajan anti lengket ini di dinding agar tidak memakan tempat apartemen anda.

5. Rice Cooker Ini Dapat Merebus Air, Menanak Nasi, Bahkan Membuat Kue

Seiring berjalannya waktu, rice cooker pun semakin canggih. 

Cooker ini tidak hanya dapat menanak nasi saja, namun juga dapat digunakan untuk mengukus, membuat sup atau bubur, memanaskan makanan, hingga membuat kue kukus seperti kue bolu kukus.

Baca Juga : Rekomendasi Tempat Sampah Dapur Terbaik Mudah Dibersihkan

Jika hanya ada dua atau tiga orang yang tinggal di apartemen, beli saja rice cooker berukuran kecil.

6. Microwave Oven Dengan Fungsi Yang Cukup Lengkap

Alat Masak Dapur Apartemen

Peralatan masak dapur ini dapat digunakan lebih dari sekadar memanaskan kembali makanan, melelehkan coklat, mencairkan makanan beku, atau membuat popcorn dan spons microwave. 

Dengan menggunakan microwave, Anda bisa memasak pasta seperti mac dan keju dan lasagna, serta brownies, kue bolu, dan keripik kentang. 

Praktis dan serbaguna!

Terlebih lagi jika oven microwave  anda mengalami masalah kami Jaya Mandiri Teknik siap datang ke apartemen anda 

dan memberikan solusi perbaikan dan perawatan terhadap microwave oven anda

7. Food Processor untuk menggiling bumbu hingga menjadi tepung

Alat Masak Dapur Apartemen

Alat dapur ini terbilang multifungsi karena dilengkapi dengan berbagai jenis pisau yang dapat dipasang saat dibutuhkan.

Dapat digunakan untuk menumbuk bumbu, menumbuk daging, mencacah bahan makanan seperti wortel,  membuat adonan kue atau kulit tart  dan adonan pasta. 

anda bisa Baca buku panduan  untuk memaksimalkan fungsinya. 

Jangan sampai ketinggalan petunjuk membersihkannya ya.

Nah itu dia beberapa rekomendasi alat masak dapur apartemen 

yang mana semoga memberikan rekomendasi manfaat dan solusi terbaik untuk anda gunakan di dapur apartemen anda

Gimana? Jadi sudah siap berburu peralatan dapur untuk mengisi apartemenmu?

Artikel Terbaru 2024

Leave a Comment

Apa Kata Mereka ?

testimoni service kompor tanam 5 tungku
Ibu Indri

Customer

Pak Rizal

Customer

Pak Allen

Customer